Header Logo
Koleksi
Menunggu respon server .....
Ensiklopedia Peradaban Islam : Madinah
Penulis
: Muhammad Syafii Antonio and Tim Tazkia
Edisi
:
Editor
:
Collation
: xii + 237 hlm., 21.3 x 29.3 cm
Subyek
: Ensiklopedia Arab Saudi
Penerbit
: Tazkia Publishing - Jakarta Selatan
Tahun
: 2016
ISBN
: 978-602-7540-02-6
Call Number
: 030.567 MUH e
Ringkasan :
Topografis Madinah cenderung lebih landai dengan dengan cuacanya yang lebih ramah dan sejuk pada musim dingin, Madinah dikelilingi oleh tanah-tanah perkebunan yang subur. DIsinilah terdapat banyak varietas kurma di jazirah Arabia termasuk kurma ajwa' yang merupakan kurma Nabi dan kurma termahal. Di Volume ini kita mendapatkan pencerahan tentang demografi Madinah, tempat-tempat bersejarah seperti Masjid Qiblatin, Masjid Tujuh, Masjid Abu Bakar, Masjid Utsman, Masjid Sayyidina Ali, Masjid al-Ghumamah, Masjid al Mustarah, Masjid Abi Dzar, Masjid Bilal. medan perang Uhud, tempat rasul bersembunyi dan Jabal Magnet atau Manthiqatu al-Baidho. Dibahas juga Makam Rasulullah SAW dan Masjid Nabawi ,ulai dari Raudhah Mimbar, Mihrab, ar-Raudhah, tiang-tiang bersejarah, ash-shuffah, perpustakaan, menara, kubah hidrolik, dan infrastruktur pendukung masjid dari zaman ke zaman.

Daftar copy :
No. Barcode Lokasi No. Rak Ketersediaan
1 00251845 Perpustakaan Pusat TIDAK DIPINJAMKAN

 

Diproses dalam : 0.15251588821411 detik
Information