How to change : cara ilmiah untuk benar-benar berubah sekali untuk selamanya
Penulis
: Katy Milkman and Susi Purwoko (alih bahasa)
Penerbit
: Gramedia Pustaka Utama - Jakarta
Call Number
: 155.25
KAT
h
Ringkasan :Apa yang membuat orang berubah? Katy Milkman, ilmuwan peri- laku ternama dan profesor di Wharton, telah mempelajari bahwa untuk mencapai perubahan, langkah pertama yang harus diambil adalah menemukan apa yang menghalangi jalan kita untuk berubah
Dari hasil risetnya yang memenangkan penghargaan, Milkman menguraikan hambatan-hambatan untuk berubah. Ia juga memberi kan pendekatan inovatif yang telah terbukti membantu kita menga tasi tantangan-tantangan personal maupun profesional yang paling berat seperti impulsif, suka menunda, dan pelupa. Melalui studi ka sus dan cerita menarik, kita akan belajar:
Mengapa waktu yang tepat sangat penting ketika kita memutus kan berubah
Bagaimana memanfaatkan godaan dan kemalasan bergerak un-
tuk membantu kita meraih tujuan Mengapa memberikan saran dapat membuat kita meraih lebih banyak hal
Entah kita sendiri yang sedang berniat berubah-atau sedang mem- bantu orang lain untuk berubah menjadi lebih baik-Bagaimana Berubah menawarkan cetak biru tak ternilai berbasis sains untuk berubah-sekali untuk selamanya.
Daftar copy :
No. |
Barcode |
Lokasi |
No. Rak |
Ketersediaan |
1 |
00253402 |
Perpustakaan Pusat UMY |
|
Tersedia |
2 |
00253897 |
Perpustakaan Pusat UMY |
|
Tersedia |
Diproses dalam : 0.16662406921387 detik