Majmu'atur Rasail
Penulis
: Imam Hasan Al-Banna
Call Number
: 2X7.2
Ban
m
Ringkasan :Buku ini merupakan gabungan Kumpulan Risalah Dakwah Hasan Al Banna yang gabungan 1 buku yang terdiri dari Kumpulan Risalah dakwah Hasan Al Banna jilid 1 sampai jilid 4 yang terdiri dari dua bahasa arab dan terjemahannya Indonesia.
Majmu'atur Rasail adalah karya monumental Imam Hasan Al-Banna yang menjadi rujukan penting bagi pergerakan Ikhwanul Muslimin. Dan, Ikhwanul Muslimin adalah pergerakan yang memberikan inspirasi bagi kebangkitan kaum muslimin di berbagai negara. Karena itu para aktivis Islam perlu mengkajinya, agar mendapatkan gambaran dan contoh konkrit dalam mengusung Kebangkitan Islam Kontemporer.
Majmu'atur Rasail adalah rujukan pemikiran pergerakan Islam modern.Kumpulan Risalah dakwah jilid 4 ini terdiri dari dua Bahasa ( Arab dengan harakatnya dan terjemahan bahasa Indonesia) seperti jilid sebelumnya yang juga terdiri dari dua Bahasa. Kumpulan Risalah dakwah Hasan Al Banna jilid 4 ini membahas: 1. Risalah Al Manhaj 2. Risalah Wanita Muslimah 3. Risalah Mutamar Sya'bi pertama Ikhwsanul Muslimin 4. Risalah Ikhwan dan Pemilihan Umum 5. Risalah Persoalan kita.
Daftar copy :
No. |
Barcode |
Lokasi |
No. Rak |
Ketersediaan |
1 |
20133040 |
Perpustakaan Pasca Sarjana |
|
TIDAK DIPINJAMKAN |
Diproses dalam : 0.15194010734558 detik