Header Logo
Koleksi
Menunggu respon server .....
Kebebasan Politik : mengenal prinsip dasar dalam berpolitik
Author
: Thomas Tokan Pureklolon
Edition
: Cetakan Pertama
Editor
:
Collation
: xviii, 181 hlm,; 15 x 23 cm
Subject
: politik
Publisher
: Obor - Jakarta
Year
: 2021
ISBN
: 978-623-6421-20-8
Call Number
: 320.9 THO k
Summary :
Ruang publik (forum externum) dalam tindakan politik sudah dengan sendirinya teridentifikasi dalam tiga varian utama yakni kehendak bebas, kemampuan untuk melakukan pengadaptasian dan kondisi internal dari siapa pun penguasanya. Ketiga poin ini secara inheren terserap dalam budaya kehidupan yang tak pernah absen dari sosok penguasa politik dalam kebebasan politiknya (political freedom). Kebebasan politik dalam aksentuasinya telah mencapai titik tertinggi dalam sebuah negara karena melampaui ciri-ciri kebebasan dan jenis-jenis kebebasan "yang diterima dan dipahami terlalu demokratis," atas sebuah kebijakan yang hendak diberlakukan dalam sebuah negara. Kebebasan harus ada batas demarkasinya ketika berhadapan dengan sebuah sistem dalam masyarakat. Masyarakat yang sehat adalah masyarakat yang anggotanya bisa diajak berpikir di tengah kebebasan kendati demokrasi politik berakar pada kebebasan itu sendiri.

Copies :
No. Barcode Location No. Shelf Availability
1 00252473 Perpustakaan Pusat UMY 300 Tersedia

 

Information