Contoh-Contoh Pidato 3 Bahasa : bahasa arab - bahasa indonesia - bahasa inggris
Author
: M. Azhar and A.Choiran Marzuki
Collation
: xv, 318 hlm. ; 14,5 x 21 cm
Subject
: Pidato 3 bahasa
sastra
Publisher
: Pustaka Pelajar - Yogyakarta
Call Number
: 410.492 7
AZH
c
Summary :Demi suksesnya seorang dai dalam menyebarkan dakwah dan pemikiran keislaman, salah satu hal yang harus dilakukan adalah meningkatkan kemahiran dalam berbahasa. Oleh karena itu, pidato berbahasa Arab, Indonesia dan Inggris banyak diajarkan di pondok-pondok pesantren yang tersebar di seluruh Indonesia, sebagai bekal para santri saat kelak terjun ke masyarakat.
Buku ini disusun untuk membantu santriwan dan santriwati agar semakin mahir menyampaikan pidato dengan ketiga bahasa tersebut. Dengan menjadikan buku ini sebagai pegangan diharapkan kemampuan berdakwah semakin bertambah dan mengalami kemajuan.
Copies :
No. |
Barcode |
Location |
No. Shelf |
Availability |
1 |
00252608 |
Perpustakaan Pusat |
400 |
Tersedia |