Gambar teknik
Author
: Bielefeld Bert and Isabella Skiba
Collation
: viii, 64 halaman : ilustrasi ; 20 cm
Publisher
: Erlangga - Jakarta
Call Number
: 604.2
BIE
g
Summary :Bangunan tidak didirikan tanpa perencanaan, melainkan pertama- tama harus dipresentasikan dalam rencana dan gambar-gambar konstruksi. Sesuai aturan, tahapan pertama meliputi presentasi bebas seperti sketsa-sketsa atau gambar-gambar perspektif, yang bertujuan untuk memastikan bentuk dan desain bangunan. Buku ini mulai dipakai setelah ide-ide ini dikembangkan, dan sketsa pertama diubah menjadi denah berskala yang presisi secara geometrik: gambar teknik. Gambar- gambar ini memberikan bayangan apa yang akan dihasilkan secara desain ataupun konstruksi, sehingga proses pemerincian ini menjadi sumber yang esensial dalam proses menuju penyelesaian bangunan.
Copies :
No. |
Barcode |
Location |
No. Shelf |
Availability |
1 |
00257105 |
Perpustakaan Pusat |
|
Tersedia |
2 |
00257106 |
Perpustakaan Pusat |
|
Tersedia |