Ensiklopedia leadership dan manajemen Muhammad SAW : the super leader super manager : pengembangan hukum (legal development)
Author
: Muhammad Syafii Antonio and Saifurrokhman Mahfudz, dkk
Edition
: Cetakan I, Oktober 2010
Editor
: Yudhistira ANM Massardi
Collation
: xiii, 211 halaman : ilustrasi ; 30 cm
Subject
: Nabi Muhammad SAW ;
Hukum - Ensiklopedi - Islam - Aspek agama ;
Manajemen - Ensiklopedi - Aspek agama Islam
Publisher
: Tazkia Publishing - Jakarta
Call Number
: 297.91
MUH
e
Summary :Satu hal yang menarik untuk dicatat bahwa Mahkamah Agung (Supreme Court) Amerika Serikat memberikan pengakuan dan penghormatan kepada Nabi Muhammad Saw sebagai satu dari 18 Law Giver terbesar sepanjang sejarah. Ia disandingkan bersama tokoh hukum dunia seperti Hammurabi, Julius Caesar, Justinian dan Charlemagne. Pembacaan yang komprehensif terhadap sistem hukum yang diajarkan Rasulullah Saw akan mengantarkan kita pada kesimpulan bahwa Hukum Islam itu syumul (menyeluruh), jalb al-mashalih (mengedepankan kemaslahatan) dan qilatu Taklif (tidak membertakan). Ia bersifat murunah (flexible), wasatiyah (moderasi) serta menjunjung tinggi al-'adalah (keadilan). Rasulullah Saw juga mengajarkan tadarruj (unsur pentahapan) dalam pengembangan dan pelaksanaannya.
Catatan : bibliografi halaman 208-211
Copies :
No. |
Barcode |
Location |
No. Shelf |
Availability |
1 |
00257537 |
Perpustakaan Pusat |
|
TIDAK DIPINJAMKAN |