Catatan dari Senayan : Memori Akhir Tugas di Legislatif 1999-2004
Collation
: xxiv, 238 hlm
Subject
: catatan, legislatif, demokrasi, HAM, Amandemen, RUU
Publisher
: IntranS - Jakarta
Summary :Sesuai dengan sistem demokrasi, dimana partai merupakan pilar utamanya, maka menurut saya kegiatan pengabdian di parlemen dan dalam kepemimpinan partai bagi masyarakat umum merupakan fardhu kifayah, sementara bagi tiap pribadi para politisi adalah fardhu 'ain. Banyak orang menjadi anggota parlemen, khususnya di masa akhir Orde Lama dan selama masaOrde baru, dicapainya dengan sangat mudah, baik karena penunjukan secara langsung maupun karena sistem dan iklim politik yang mengantarkannya begitu mudah duduk di le,baga yang terhormat ini. tapi sesungguhnya sebagai tahanan/narapidana politik karena membela keyakinan da kepentingan rakyat, pada hakikatnya sama dengan fungsi sebagai wakil rakyat di parlemen.
Copies :
No. |
Barcode |
Location |
No. Shelf |
Availability |
1 |
20136954 |
Perpustakaan Pasca Sarjana |
328 |
Tersedia |
2 |
20137496 |
Perpustakaan Pasca Sarjana |
328 |
Tersedia |