Setiap Perpustakaan PTM.PTA diharapkan memiliki sumber-sumber informasi kemuhammadiyahan yang sementara disebut dnegan Muhammadiyah Corner. Hal ini merupakan salah satu kesepakatan dalam Rakor antar Perpiustakaan PTM/PTA tgl 18 November 2015 di Perpustakaan UMY. Koleksi ini terdiri dari sumber informasi tentang tokoh Muhammadiyah/Aisyiyah, semua terbitan amal usaha Muhammadiyah, tulisan, pendapat, atau pandangan orang lain tentang Muhammadiyah, dokumentasi Muhammadiyah, dan karya-karya tokoh-tokoh .....
Selengkapnya...Kini telah terbentuk jaringan kerjasama antar perpustakaan PTM/PTA untuk meningkatkan pengelolaan dna pelayanan perpustakaan. jaringan yang tergabung sejumlah 51 Perpustakaan pTM/PTA ini akan dikembangkan terus menerus. Hal ini dikatakan oleh Lasa Hs dalam Seminar & Rakor Perpustakaan PTM/PTA 18 November 2015 lalu di Perpustakaan UMY. Narasumber seminar ini adalah Dr.Hj. Sri Rohyanti Z.,S.Ag.,SIP.M.Si. yang merupakan satu - satunya doktor bidang perpustakaan yang dimiliki oleh Muhammadiyah. Wakil .....
Selengkapnya...Alhamdulilah sampai tahun 2015 ini, 5 Perpustakaan Perguruan Tinggi Muhammadiyah (PTM) dan Perguruan Tinggi Aisyiyah (PTA) telah mampu menunjukan prestasinya secara baik, dna telah memenuhi standar Nasional. Kelima Perpustakaan PTM/PTA itu adalah Perpustakaan UM Yogyakarta, Perpustakaan UAD, Perpustakaan STIKES Aisyiyah Yogyakarta, Perpustakaan UMS, dan Perpustakaan UM Malang. Dalam waktu dekat akan diselenggarakan bimbingan akreditasi Perpustakaan PTM agar beberapa Perpustakaan PTM Nasional membenahi .....
Selengkapnya...Alhamdulillah, pengakses database e-journal Ebsco yang dilanggan sivitas akademika UMY bulan Agustus - Oktober 2015 sebagai berikut : Image Collectuon 1610 Pengakses (17.70%) Library and Information Science 1645 Pengakses (18.09%) Computer & Applied Science 1602 Pengakses (17.60%) E-book Collection 2123 Pengakses (23.35%) Total 6980 Pengakses Ikuti terus bimbingan akses database e-journal, terutama bagi mahasiswa yang sedang menyusun skripsi, tesis, maupun disertasi. Hubungi .....
Selengkapnya...Dalam rangka penguatan dan meningkatkan eksistensi Perpustakaan PTM/PTA, maka Perpustakaan UMY akan menyelenggarakan Seminar dan Rakor Kerjasama antar Perpstakaan PTM/PTA, insya Allah akan diselenggarakan besok : Hari/Tanggal : Rabu, 18 November 2015 Pukul : 08- 17.00 Tempat : Gedung D LT 3 Perpustakaan Pusat UMY Peserta : Kepala Perpustakaan PTM/PTA Narasumber : Dr. Hj. Sri Rohyanti .....
Selengkapnya...Sehubungan dengan perubahan IP Addres UMY, maka akses Jstor agark terganggu. Mohon maaf atas ketidaknyamanan ini. Perubahan tersebut sudah disampaikan kepada provider, insya Allah 2 hari lagi sejak informasi ini diterbitkan akses Jstor sduah bisa kembali lancar. Mohon maaf atas perubahan ini. Lasa HS. Kepala UPT Perpustakaan UMY
Selengkapnya...19-21 Oktober lalu Perpustakaan UMY melakukan kunjungan silaturahmi ke 5 perpustakaan di Jawa Timur. 5 perpustakaan itu adalah ITS, Universitas Muhammadiyah Surabaya, Universitas Brawijaya Malang, Universitas Muhammadiyah Malang dan Universitas Muhammadiyah Ponorogo. Kunjungan ke 5 perpustakaan ini dalam rangka belajar. Karena meskipun perpustakaan UMY sudah terakreditasi A, mungkin dapat di temukan beberapa kelebihan dari universitas lain yang dapat mendukung perkembangan perpustakaan UMY. salah satu contoh, .....
Selengkapnya...Sebenarnya perpustakaan PT memiliki peluang untuk menyumbang nilai dalam akreditasi Institusi maupun prodi di suatu perguruan tinggi. Sayang, hal ini tidak diketahui oleh sebagian besar para kepala perpustakaan PTN maupun PTS. Demikian diungkapkan oleh Drs. Lasa Hs, M.Si selaku kepala Perpustakaan UMY ketika menerima silaturrahmi Staf Perpustakaan dan IT Universitas Muhammadiyah Purwokerto pada hari Rabu, Tanggal 7 Oktober 2015. Perpustakaan Perguruan Tinggi sebenarnya mampu menyumbang sekitar 10 persen .....
Selengkapnya...Keberhasilan program Literasi Informasi Perpustakaan UMY ternyata menular dan menyebar ke beberapa PTM seperti STIKES Muh. Gombong, UM Purworejo, UM Purwokerto, UM Surabaya. Bahkan beberapa mahasiswa UIN Sunan Kalijaga menyusun skripsi tentang Literasi Informasi ini. Demikian diungkapkan oleh Novy Diana Fauzi, MA selaku penanggungjawab kegiatan ini kepada para pustakawan Universitas Muhammadiyah Magelang. Mereka belajar Literasi Informasi ke Perpustakaan UMY pada hari Kamis, 8 Oktober .....
Selengkapnya...Eksistensi manusia dalam hidup ini dipengaruhi oleh kecerdasan jamak. Yakni kecerdasan dalam diri manusia yang menghasilkan pemikiran, sikap, tindakan, dan perilaku yang tunggal setelah seseorang bersentuhan dengan fenomena. Demikian diungkapkan oleh Aristiono Nugroho dalam bedah buku di Perpustakaan UMY pada tanggal 6 Oktober 2015. Buku yang dibedah adalah : Lex Posteriori Derogat Lex Poriot dan buku Ecotourism Lereng Merapi Pasca Konsolidasi Tanah. Kecerdasan itu lanjutnya, terdiri dari kecerdasan .....
Selengkapnya...Untuk meningkatkan eksistensi Perpustakaan Perguruan Tinggi dalam proses pendidikan, penelitian dan rekreasi, maka Perpustakaan UMY telah memadukan fungsi perpustakaan sebagai sumber belajar, dokumentasi, rekreasi, maupun sharing knowledge. Hal ini dijelaskan oleh Drs. Lasa Hs, M.Si selaku kepala perpustakaan UMY ketika menerima kunjungan jajaran Pimpinan Stikes A. Yani Yogyakarta pada tanggal 16 September 2015. Rombongan ini terdiri dari Wakil Ketua, Staf IT, bagian akademik, dan Pustakawan Stikes .....
Selengkapnya...Kini telah terbentuk jaringan perpustakaan PTM se Indonesia dengan nama Library PTM. Memang sampai hari ini baru 48 Perpustakaan PTM yang tergabung dari sekitar 180 PTM. Melalui jaringan ini diharapkan mampu meningkatkan eksistensi perpustakaan, memperkuat kerjasama antar perpustakaan PTM, dan meningkatkan kemampuan SDM. Hal ini diungkapkan oleh Drs. Lasa Hs, M.Si Kepala Perpustakaan UMY ketika menerima kunjungan Staf Perpustakaan Stikes Muhammadiyah Klaten pada hari Selasa, Tanggal 6 Oktober 2015
Selengkapnya...Warung Prancis dan American Corner Universitas Muhammadiyah Yogyakarta memperingati Hari Batik 2015 dengan acara Sarasehan Budaya bersama Elsana Bekti Nugroho, pemuda yang memiliki karya batik Yogya! Ayo datang dan ramaikan Hari Batik 2015 di Warung Prancis, gedung Perpustakaan Umy lantai 2 pukul 13.00-14.30 WIB Jadi???? Sudah ber-batik-kah kita? atau baru pake baju motif batik? kayak apa sih batik yang benar benar batik? be there ya....
Selengkapnya...Baru-baru ini, ada 2 (dua) orang petugas Perpustakaan Universitas Muhammadiyah Purworejo melakukan magang di Perpustakaan UMY. Dalam magang ini, Kepala Perpustakaan UM Purworejo dan seorang stafnya memelajari dan melihat langsung tentang manajemen, pengolahan, peminjaman, pedokumentasian, pelayanan, dan literasi informasi. Magang ini merupakan realisasi kerjasama dan silaturrahim Perpustakaan UMY ke Perpustakaan UM Purworejo beberapa waktu lalu. Oleh : Lasa HS.
Selengkapnya...Perpustakaan UMY telah merubah konsep perpustakaan sebagai tempat belajar menjadi perpustakaan terpadu. Terpadu dalam sistem dan juga terpadu dalam memfungsikan perpustakaan. Demikian dijelaskan Lasa Hs kepala Perpustakaan UMY ketika menerima tamu dari STIKES A. Yani Yogyakarta ketika studi banding ke Perpustakaan UMY. Mereka terdiri dari Wakil Ketua I (bidang akademik), Staf IT, Biro Akademik, dan pustakawan Stiker A. Yani. Dijelaskannya bahwa Perpustakaan UMY memfungsikan perpustakaan sebagai .....
Selengkapnya...Untuk meningkatkan kualitas keilmuan dan akses informasi online, Perpustakaan UMY menyelenggarakan layanan literasi informasi bagi dosen dan mahasiswa UMY. Alhamdulillah, respon sivitas akademika cukup bagus. Peminat literasi informasi bulan September – Oktober 2015 telah terdaftar 726 dosen/mahasiswa. Bimbingan akses informasi online ini diselenggarakan di laboratorium komputer beberapa fakultas dan Lab C BSI. Insya Allah beberapa waktu akan dibuka laboratorium komputer di Perpustakaan Pusat UMY. oleh .....
Selengkapnya...Untuk meningkatkan kualitas keilmuan dan akses informasi online, Perpustakaan UMY menyelenggarakan layanan literasi informasi bagi dosen dan mahasiswa UMY. Alhamdulillah, respon sivitas akademika cukup bagus. Peminat literasi informasi bulan September – Oktober 2015 telah terdaftar 726 dosen/mahasiswa. Bimbingan akses informasi online ini diselenggarakan di laboratorium komputer beberapa fakultas dan Lab C BSI. Insya Allah beberapa waktu akan dibuka laboratorium komputer di Perpustakaan .....
Selengkapnya...Sebagai manajer dalam usahataninya, petani memiliki peran dalam pengambilan keputusan terhadap pelaksanaan usahatani yang dijalankan. Penelitian ini bertujuan mengungkap keputusan petani dalam usahatani padi organik, serta menganalisis faktor-faktor yang mempengaruhinya. Penelitian dilakukan di tujuh kecamatan sentra pengembangan padi organic di Kabupaten Bantul. Pengumpulan data dilakukan melalui wawancara dan observasi terhadap 140 anggota kelompok tani yang dinilai paling aktif. Data yang terkumpul .....
Selengkapnya...Mengawali kegiatan semester gasal tahun ajaran 2015/2016, American Corner Universitas Muhammadiyah Yogyakarta menyelenggarakan lomba Spelling Bee 2015 pada Rabu (2/9). Spelling Bee 2015 merupakan lomba mengeja kata dalam bahasa Inggris, huruf per huruf dalam pengucapan bahasa Inggris yang benar. Spelling Bee 2015 ini khusus diikuti oleh siswa kelas 11 tingkat SMA/SMK dan sederajat. “Kegiatan lomba ini terselenggara atas dukungan penuh dari Kedutaan Besar Amerika Serikat di Indonesia. .....
Selengkapnya...PUSTAKAWAN UMY TERPILIH SEBAGAI PUSTAKAWAN BERPRESTASI TINGKAT KOPERTIS WIL.V 2015 Alhamdulillah, untuk pertama kalinya pustakawan UMY terpilih sebagai pustakawan berprestasi Tingkat Kopertis Wil. V DIY. Laela Niswatin (Pustakawan UMY) berdasarkan Keputusan Koordinator Koordinasi Perguruan Tinggi Swasta Wilayah V DIY Nomor 226/K5/PST/VIII/2015 tanggal 10 Agustus 2015, bersama Sungadi, S.Sos, MIP (Pustakawan UII Juara I), Arif Sudharno Putra, SIP (pustakawan STMIK AMIKOM, Juara II) dinyatakan .....
Selengkapnya...